Berita

17 Agu
2018
Pindad Sambut Medium Tank Yang Telah Lalui Serangkaian Uji
Mendekati momen 73 tahun Indonesia merdeka, PT Pindad (Persero) melaksanakan penyambutan Medium Tank karya anak bangsa pada 16 Agustus 2018 yang telah melalui serangkaian uji sertifikasi dengan Ditlitbangad. Setelah sebelumnya melalui Uji Ketahanan atas ledak ranjau dengan hasil yang memuaskan pada ...
17 Agu
2018
Pindad Kini Miliki Media Center
Pindad saat ini memiliki Media Center sebagai sarana untuk memfasilitasi khalayak khususnya rekan-rekan wartawan dan media. Perkembangan dunia teknologi informasi yang sangat pesat menuntut instansi/perusahaan untuk mendukung keterbukaan informasi terutama kepada khalayak media yang menyampaikan kep...
17 Agu
2018
Monumen Panser Anoa, Icon Baru Banyumas
Peringatan HUT RI ke 73 merupakan hari bersejarah bagi bangsa Indonesia,  dimana pada tanggal 17 Agustus 73 tahun yang lalu para pendiri bangsa indonesia menyatakan kemerdekaan bebas dari penjajahan sesuai dengan amanat para pendahulu.  Bertepatan dengan momen yang sakral ini PT Pindad (Persero) m...
14 Agu
2018
Uji Daya Gerak Medium Tank
Setelah sebelumnya melalui Uji Ketahanan atas ledak ranjau dengan hasil yang memuaskan, kali ini Medium Tank hasil pengembangan bersama antara Pindad dan FNSS Turki melakukan uji daya gerak atau mobilitas pada 7 - 16 Agustus 2018. Uji ini dihadiri oleh VP Quality Assurance & K3LH, Isrady Sofiansya...
13 Agu
2018
Water Canon Dan Berbagai Senjata Tampil Di Puncak Hakteknas 2018
PT Pindad (Persero) menampilkan kendaraan Water Canon terbaru dan berbagai produknya pada Research, Innovation, and Technology (RITECH)  Expo dalam rangka memperingati puncak Hari Kebangkitan Nasional (Hakteknas) yang diselenggarakan pada 9 - 12 Agustus 2018 di Provinsi Riau. Acara dibuka oleh Bap...
08 Agu
2018
Pembukaan Piala Kasad 2018
Direktur Utama Pindad, Abraham Mose beserta Direktur Bisnis Produk Hankam, Widjajanto dan Direktur Teknologi & Pengembangan, Ade Bagdja menghadiri pembukaan piala Kasad 2018 pada 6 Agustus 2018 di lapangan tembak Kartika, Cilodong.Lomba tembak diresmikan langsung oleh Kasad Jenderal TNI Mulyono yang...
08 Agu
2018
Pindad Sambung Listrik Untuk Masyarakat di Kabupaten Bandung
PT Pindad (Persero) sebagai salah satu Badan Usaha Milik Negara (BUMN) terus berkontribusi dalam upaya membangun negeri. Kali ini, Pindad mendorong peningkatan rasio elektrifikasi dengan memberikan bantuan penyambungan listrik bagi 100 Kepala Keluarga (KK) kurang mampu di kawasan Kabupaten Bandung, ...
03 Agu
2018
Pindad Berhasil Raih BPPT Innovation Award 2018
PT Pindad (Persero) berhasil meraih penghargaan BPPT Innovation Award (BIA) 2018 yang disenggelarakan oleh Badan Pengkajian dan Penerapan Teknologi (BPPT) di Gedung BPPT, Jakarta, Kamis (2/8/2018). Pindad dinobatkan sebagai pemenang BIA 2018 untuk kategori perusahaan yang dianggap telah berhasil men...
Top